INFJ (Konselor)

INFJ

INFJ (Introvert Instuition Feeling Judging). Tipe INFJ sering disebut dengan Konselor.

Tipe Konselor biasanya memiliki trait sebagai berikut:

  • Mencari arti dan hubungan dalam ide-ide, relasi maupun materi.
  • Ingin memahami apa yang memotivasi manusia
  • Perhatian, empati dan peka terhadap kebutuhan orang lain
  • Teliti, perfeksionis
  • Idealis dan memegang prinsip dengan teguh
  • Memiliki visi yang jelas tentang bagaimana mengabdi untuk kebaikan
  • Terorganisir dengan baik
  • Teguh dalam menjalankan visinya
  • Berorientasi melayani
  • Menghargai hubungan mendalam dengan orang lain

Orang INFJ adalah orang idealis yang mementingkan karir yang berarti daripada sekedar pekerjaan. Karena itu mereka berupaya bekerja sesuai dengan nilai-nilai yang dipegangnya, dan ingin agar hidup mereka berarti.

Karir yang dapat menjadi pertimbangan adalah:

  • Rohaniawan
  • Pekerja sosial
  • Konselor
  • Psikolog
  • Dokter
  • Guru
  • Penulis
  • Musisi
  • Artis
  • Fotografer
  • Child care

Manfaat dari test MBTI dan hal-hal yang perlu Anda hindari dapat Anda baca dalam posting “Kontraversi Test Kepribadian

 

Kembali ke Test Kepribadian MBTI

Bagaimana pendapat Anda?